ARTIKEL

TIPS MEMILIH KADO ULANG TAHUN

Bagi anak, kado menjadi bagian paling istimewa dari hari ulang tahunnya. Mainan, biasanya, merupakan hadiah yang disukanya. Ya… wajar saja! Si balita kini dalam tahapan bermain.

Mainan apa yang pas dan sesuai untuk anak Anda? Berikut ini beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum Anda membeli mainan untuk kado si kecil.

Sesuai usia anak. Boneka memang bisa dikategorikan mainan yang cocok untuk anak segala usia. Namun Anda perlu memilih jenis boneka yang akan Anda berikan.

  • Untuk si 1 tahun. Anda bisa memilih boneka yang tidak terlalu besar, namun juga tidak terlalu kecil. Mainan lain seperti balok-balok atau mainan karet juga bermanfaat bagi si satu tahun yang tengah asyik mengeksplorasi dunia sekitar dengan kedua tangannya.
  • Untuk si 2 tahun. Anak usia ini sedang mengembangkan kemampuan motorik dan koordinasi otot besarnya. Anda dapat memilih hadiah berupa mainan yang dapat ditarik dan didorong.
  • Untuk si  3 – 5 tahun. Anda dapat memilih aneka mainan yang lebih bervariasi. Misalnya, mobil-mobilan, masak-masakan, atau sepeda.
 Dikutip dari Ayah Bunda

Untuk  memilih kado ulang tahun bagi putra-putri Anda, percayakan pada kami.

TRENDY COLLECTION
ITC FATMAWATI 2nd FLOOR NO 137
JAKARTA SELATAN
TELEPHONE : 0 21 727 96135
MOBILE         :  08129660689 ( Mrs. Erna )

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

PRODUK







































































  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS